Fungsi Label Pakaian

Label pakaian merupakan sebuah tanda atribut yang berfungsi sebagai media informasi sebuah produk tersebut. Informasi yang tercantum, antara lain:

1. Identitas produk

Fungsi utama sebuah label produk adalah sebagai identitas pengenal kepada masyarakat yaitu nama atau brand dari produk tersebut.

2. Label fesyen sebagai media branding

Sebuah produk yang sudah memiliki nama sendiri akan mudah diingat masyarakat dalam strategi marketing.

3. Meningkatkan nilai produk

Selain sebagai media marketing, produk yang sudah memiliki label produk dapat dengan mudah mengenalkan kepada konsumen kualitas produknya.

4. Menampilkan informasi tambahan

Selain fungsi utama sebagai media pengenal label pakaian juga memuat informasi lain seperti ukuran pakaian, bahan produk, hingga cara pencucian atau perwatan produk tersebut.

Sumber: rollsticker.id/label-fashion-fungsi-dan-manfaat-label-pakaian/

Similar Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *